Uncategorized

Lagi-Lagi Meraup Juara: MA Darul Amanah Bedono Unjuk Gigi di PORSEMA 2025

Kab. Semarang– MA Darul Amanah Bedono kembali raih Prestasi gemilang dalam ajang PORSEMA Tahun 2025 tingkat Kab. Semarang. Dengan semangat juang tinggi dan persiapan yang matang, MA Darul Amanah Bedono sukses mencuri perhatian dengan membawa pulang sejumlah gelar juara dari berbagai cabang lomba. Ajang yang diikuti oleh puluhan Madrasah se-Kabupaten Semarang ini menjadi wadah pengembangan …

Lagi-Lagi Meraup Juara: MA Darul Amanah Bedono Unjuk Gigi di PORSEMA 2025 Selengkapnya »

Pimpinan Pesantren Darul Amanah Bedono Hadiri Pembukaan Iksada Championship di UIN Walisongo Semarang.

Kota Semarang-Pimpinan Pesantren Darul Amanah Bedono, Kyai Ahmad Mustafidin,S.Pd.I.,M.S.I. hadiri pembukaan Kegiatan IKSADA Championship. Digelar pada Selasa (21/01/2025) di Gor Serba Guna Kampus 3 Walisongo Semarang. Acara tersebut merupakan ajang kompetisi Futsal SMP/MTs dan SMA/SMK/MA/MAK se-Jawa Tengah dan Yogyakarta. Ikatan Santri Alumni Darul Amanah (IKSADA) cabang UIN Walisongo Semarang mengadakan kegiatan IKSADA Championship bertujuan untuk …

Pimpinan Pesantren Darul Amanah Bedono Hadiri Pembukaan Iksada Championship di UIN Walisongo Semarang. Selengkapnya »

MTs Darul Amanah Bedono Sukses Jalani Akreditasi 2024

Kab.Semarang–MTs Darul Amanah Bedono telah usai menjalani proses visitasi akreditasi yang berlangsung selama dua hari, pada jum’at-sabtu (8-9 /11/2024). Visitasi yang di laksanakan oleh tim asesor dari Badan Akreditasi Nasional (BAN) PDM Jawa Tengah. Visitasi ini bertujuan untuk menilai dan mengevaluasi kualitas penyelenggaraan pendidikan di MTs Darul Amanah Bedono Kedatagan Asesor di sambut oleh seluruh …

MTs Darul Amanah Bedono Sukses Jalani Akreditasi 2024 Selengkapnya »

Turnamen Voli Antar RT Se-dusun wawar lor Bangun Kekompakan di Pondok Pesantren Darul Amanah Bedono

Kab.Semarang- Suasana penuh keceriaan mewarnai Pondok Pesantren Darul Amanah Bedono Pada hari Ahad,(24/08/2024). Ketika di gelar Fun Game Turnamen Voli antar RT se Dusun wawar lor. Pengadaan turnamen volly ini dalam rangka HUT RI ke-79 serta untuk menyatukan masyarakat dusun wawar lor, desa bedono, kec.Jambu, Kab.Semarang. Kegiatan ini berlangsung dengan semangat persaudaraan dan kebersamaan. Adapun …

Turnamen Voli Antar RT Se-dusun wawar lor Bangun Kekompakan di Pondok Pesantren Darul Amanah Bedono Selengkapnya »

Kepala Desa Bedono Pimpin Upacara Peringatan Hut Republik Indonesia Ke 78.

Kab.Semarang-Setiap tahun bangsa Indonesia memperingati hari kemerdekaan 17 Agustus 1945. Upacara pengibaran bendera Merah Putih sebagai simbolisasi kemerdekaan Indonesia.  Upacara dilaksanakan di lapangan Dusun Karanganyar Desa Bedono Kecamatan Jambu Kabupaten Semarang pada kamis (17/05/23) berlangsung hikmat. Upacara kali ini berlangsung sangat baik dan tertib, kerukunan antar ummat beragama menjadi salah satu daya tarik pada gelaran …

Kepala Desa Bedono Pimpin Upacara Peringatan Hut Republik Indonesia Ke 78. Selengkapnya »

SANTRI OPO WAE ISO, ISO OPO WAE.

Haflah akhirussanah tahun 2023 ini dilaksanakan selama dua hari. Pertama, pagelaran seni kreasi santri Pondok Pesantren Darul amanah Bedono, dilaksanakan pada hari Sabtu malam Ahad, tepatnya pada tanggal 17 Juni 2023.Antusias ribuan warga Bedono menghadiri acara tersebut sungguh sangat luar biasa. Lalu sambutan dari salah satu donatur Ponpes Darul Amanah Bedono Hj Nur Wulandari. Di …

SANTRI OPO WAE ISO, ISO OPO WAE. Selengkapnya »

YESS!! KEDATANGAN SANTRI BARU MEMBAWA SEMANGAT BARU DI PESANTREN DARUL AMANAH BEDONO.

Pesantren yang terleatak di desa Bedono kehadiran santri baru di Pesantren Darul Amanah Bedono pada hari Ahad (02-07-2023) hal ini merupakan semangat baru dan keceriaan bagi seluruh keluarga pesantren. Hadirnya santri baru ini diharapkan akan memberikan kontribusi berharga dalam pengembangan dan penyebaran nilai-nilai keagamaan dan pendidikan di pesantren yang bertujuan untuk kemaslahatan ummat. Pada tahun …

YESS!! KEDATANGAN SANTRI BARU MEMBAWA SEMANGAT BARU DI PESANTREN DARUL AMANAH BEDONO. Selengkapnya »

Dari Pesantren Ke Pesantren, Darbe Kedatangan Pengabdian Baru 2023.

Ponpes Darul Amanah Bedono kedatangan pengabdian baru, pada Senin (12/5/2023). Dalam kesempatan kali ini Ponpes Darbe kedatangan 9 orang pengabdian baru, antara lain; 6 dari Ponpes Darul Amanah Sukorejo, 1 dari Ponpes Darunnajah Cipining Bogor Jawa Barat, 1 dari MA NU Penawaja Pageruyung Kendal, dan 1 dari MA Al-Fitroh Banyumanik Kota Semarang. Ustadz H. Nasiruddin …

Dari Pesantren Ke Pesantren, Darbe Kedatangan Pengabdian Baru 2023. Selengkapnya »

HSN

Parade Takbir Keliling Santri Darul Amanah Bedono Meriahkan Malam Idul Adha 1443H

Gema takbir menyambut idul adha 1443 H mengumandang seantero Indonesia bahkan dunia pada malam 10 dzulhijjah 1443 H. tidak ketinggalan juga antusias santri pondok pesantren darul amanah bedono, jambu,kab semarang yang menyelenggarakan parade takbir keliling pada sabtu (09/07/2022). Acara ini diadakan dalam rangka menyambut dan meramaikan malam idul adha sekaligus sebagai bentuk rasa syukur kita …

Parade Takbir Keliling Santri Darul Amanah Bedono Meriahkan Malam Idul Adha 1443H Selengkapnya »

Scroll to Top